Menyesuaikan ukuran kertas thermal dengan printer yang dipakai seperti printer bluetooth sangat penting agar hasil cetak bisa optimal. Dan biasanya struk kasir ini menggunakan kertas thermal dan printer khusus, tidak hanya bluetooth. Untuk lebih jelasnya apa itu...
Banyak orang yang telah mengetahui bagaimana bentuk dari kertas thermal. Berbentuk gulungan kecil yang mudah dijumpai pada resi, struk pembayaran, atau bukti transaksi pada mesin ATM. Pihak yang paling banyak menggunakan kertas termal adalah pelaku usaha. Nah, bila...
Kertas thermal sedang menjadi primadona di berbagai kalangan pengusaha. Kehadirannya yang sangat bermanfaat dapat memudahkan mereka dalam mencetak struk, tiket, dan lain-lain. Lalu, bagaimana sih cara kerja kertas thermal? Apakah beda dengan penggunaan kertas biasa?...
Bagi sebagian orang yang masih awam dengan kertas thermal, akan mengalami kesulitan dalam hal memasang kertas thermal. Bagaimana tidak, kertas thermal memiliki bentuk gulungan. Tentu akan membuat kita berpikir keras bagaimana bisa gulungan kertas dapat dipasang pada...
Setiap kali hendak mencetak suatu dokumen, pasti membutuhkan yang namanya kertas. Salah satu jenis yang sering digunakan adalah jenis kertas thermal, yang dikenal dengan cara kerjanya yang unik menggunakan panas untuk mencetak tanpa tinta. Jenis kertas thermal ini...